Buku Seni Budaya Melayu ini ditulis dengan sepenuh hati dan rasa cinta terhadap budaya tanah Melayu tercinta untuk memperkenalkan bentuk ragam kesenian yang tumbuh bersama masyarakat Melayu di tanah Kepulauan Riau kepada khalayak umum dan terutama generasi muda. Dengan disusunnya buku ini diharapkan kesenian budaya Melayu yang mulai tergeser oleh zaman dan juga budaya-budaya populer bisa kembali dikenal dan dilestarikan.
Penyusun : Said Kasim Al-Qudsi, S.Pd
Jumlah Halaman : 130 halaman
ISBN :Â